MUKTHIE FADJAR: PEREMPUAN HARUS CERDAS MEMILIH

Peringatan Hari Ibu tanggal 22 Desember juga menjadi peringatan ulang tahun Ikatan Wanita Widyagama (IWWG) Malang. Bedanya hanya masalah waktu. Kalo Hari Ibu Nasional Indonesia diperingati untuk usia ke-90, maka usia IWWG masih separuhnya, yaitu 45 tahun. Hari Ibu...

MANFAATKAN WAKTU SECARA OPTIMAL UNTUK IBADAH

Ini salah satu pesan Rektor Kampus Inovasi Universitas Widyagama (UWG) Malang Prof. Dr. Ir. Iwan Nugroho, MS saat secara seremonial melepas keberangkatan 4 orang calon jamaah umrah UWG. Program ini sudah berjalan untuk ketiga kalinya setelah dua tahun sebelumnya...