MABA UWG BERBAGI DENGAN PANTI ASUHAN AL KAHFI SUDIMORO

Peduli lingkungan sosial juga menjadi salah satu kegiatan yang disiapkan bagi maba UWG dalam pekan PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru) tahun 2019. Acara yang dikemas dalam bakti sosial tersebut menghadirkan Panti Asuhan Al Kahfi Sudimoro, sebuah...

MABA UWG JANGAN JADI KEPITING

Hari ke enam kegiatan PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru) Kampus Inovasi Universitas Widyagama Malang, Jumat 6 September 2019, salah satunya diisi dengan ESQ (Emotional and Spiritual Quotion) dengan menghadirkan Surya Adi Permono, SE. Dalam salah...

PROGRAM PASCASARJANA UWG KOMITMEN TINGKATKAN MUTU

Upaya meningkatkan pelayanan kepada masyarakat terus dilakukan oleh Program Pascasarjana Universitas Widyagama Malang. Ini ditunjukkan salah satunya dengan kesediaan PPs UWG menjadi mitra Universitas Brawijaya Malang dalam kegiatan bertajuk Program Peningkatan Mutu...