by PIHK UWG | Sep 1, 2017 | Berita
(UWG, 1/9/2017). Bertempat di halaman kampus III Universitas Widyagama Malang, berlangsung ibadah Sholat Idul Adha 1438 H / 2017 M, dengan bertindak sebagai Chotib yakni bapak Ustad Mohammad Muksin, ST.,MT., (dosen Teknik Elektro, Fakultas Teknik UWG), dan sebagai...
by PIHK UWG | Aug 30, 2017 | Berita
(UWG, 30/8/2017). Mengikuti pertemuan ilmiah bagi dosen bukan sekedar tuntutan luaran dari hibah Kemenristik Dikti, tetapi silaturahmi antar para peneliti dan pengabdi menjadi tujuan yang tidak kalah pentingnya. Sharing berbagai informasi didapatkan pada kesempatan...
by PIHK UWG | Aug 30, 2017 | Berita
(UWG, 30/8/2017). Diversifikasi usaha bagi sebuah perguruan tinggi swasta, tidak dapat ditawar lagi agar eksistensinya di masyarakat tetap terjaga. UWG sudah mulai “belajar” untuk itu melalui program hibah DRPM Dikti skim IbIKK (Ipteks bagi Inovasi...
by PIHK UWG | Aug 29, 2017 | Kegiatan
(UWG, 29/8/2017). Meningkatnya penghobi burung, mendorong permintaan sangkar burung yang terus meningkat. Peluang ini terkendala oleh proses pembelahan kayu dan pemecahan serta penyerutan bambu menjadi jeruji-jeruji. Faqih, ST, MT, dosen Fakultas Teknik UWG menangkap...
by PIHK UWG | Aug 29, 2017 | Kegiatan
(UWG, 29/8/2017). Kelurahan Merjosari Kecamatan Lowokwaru Kota Malang merupakan sentra jamu gendong, namun belum mampu memenuhi permintaan konsumen secara kuantitatif maupun kualitatif, yaitu jamu gendong yang higienis dalam proses produksinya. Yuni Agung Nugroho,...