by PIHK UWG | Apr 30, 2017 | Berita
UWG (30/04/2017), Berlangsung acara pemberangkatan Tim Enggine Tune Up 2017 Tour 4 Kota (Probolinggo, Pasuruan, Bangil dan Malang). Kegiatan ETU Tour 4 Kota oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin (HMM) tahun ini mengambil tema “menjadikan mahasiswa teknik...
by PIHK UWG | Apr 29, 2017 | Berita
UWG (29/04/2017), Bertempat di Ruang P2K Kampus 2 Universitas Widyagama Malang, Program Pascasarjana Universitas Widyagama Malang bekerjasama dengan Ahli HTN HAN Malang, Forum Masyarakat Sipil Malang dan Malang Corruption Watch menggelar Diskusi Publik dengan tajuk...
by PIHK UWG | Apr 29, 2017 | Berita
Sabtu, 29 April 2017. Untuk kali kedua, Universitas Widyagama Malang mengirimkan wakilnya dalam ajang SADEWA (Sasana Debat Mahasiswa) yang disekenggarakan oleh Universitas Negri Malang (UM). Acara ini berlangsung sampai besok, minggu 30 April 2017. Dalam ajang...
by PIHK UWG | Apr 28, 2017 | Berita
UWG (28/04/2017), untuk kali sekiannya UWG mengirimkan duta/perwakilan dosen berprestasi untuk diikutkan pada ajang seleksi pemilihan Dosen Berprestasi 2017 di lingkungan wilayah kerja Kopertis VII Jawa Timur. Pimpinan Universitas Widyagama Malang telah memutuskan...
by PIHK UWG | Apr 26, 2017 | Berita
UWG (26/04/2017), Sebanyak 30 mahasiswa Program Studi Teknik Sipil melakukan kunjungan ke Proyek Pembangunan Fly Over Bojonegoro. Kunjungan ini dimaksudkan agar mahasiswa mengetahui secara langsung bagaimana ilmu yang dipelajari di bangku kuliah diterapkan di lapang....